Search This Blog

Pixabay Tempat Buat Kamu yang Suka Gambar atau Vector Gratis


Bagi anda yang suka mencari gambar gratisan dibawah ini adalah sebuah situs yang mungkin bisa anda jadikan rujukan mencari gambar gratis setelah Google dan Flickr.

Situs itu adalah pixabay. Pixabay adalah sebuah situs yang didirikan untuk menampung berbagai gambar yang telah disumbangkan oleh pemiliknya secara gratis atau bebas dibawah lisensi Creative Commons Public Domain CC0.

Jadi kita bisa bebas menyalin, memodifikasi, mendistribusikan dan menggunakan gambar, bahkan untuk tujuan komersial, tanpa meminta izin dan tanpa membayar atribusi. Jadi Situs ini bisa menjadi solusi bagi  yang menginginkan gambar gratis tanpa harus terikat dengan lisensi dari pemiliknya. Namun pada beberapa gambar masih dilindungi merek dagang.

di Pixabay terdapat lebih dari 370.000 gambar gratis berupa foto, vektor dan ilustrasi dari berbagai fotografer dunia. dan untuk mendownload anda tingal mendaftar melalui email atau akun facebook, Google + atau email windows.

Sekian tentang Pixabay semoga bermanfaat


No comments:

Post a Comment

2leep.com